CARA MEMBUAT LOGIN HOTSPOT
1. Pertama kita klik menu IP > Hotspot > Hotspot Setup
2. Setelah itu pilih Hotspot interfacenya, Next
2. Setelah itu pilih Hotspot interfacenya, Next
3. Muncul address interface wlan1 ( hiraukan saja ) , Ceklis Masquerade Networknya, Next
4. Setelah itu muncul Addresss pool of network ( kita bisa setting jumlah host/client Hotspot disini ), Next
5. Pilih none pada Hotspot SLL sertificate
6. Pada SMTP server kita isi 0.0.0.0
7. Di DNS konfiguration kita bisa kita isi dengan DNS GOOGLE 8.8.8.8, atau bisa kita kosongkan agar DNS sesuai dengan DNS server mikrotik.
8. Di DNS Name kita isi dengan alamat URL login Hotspot kita (sesuai keinginan kalian)
9. Untuk membuat user Hotspotnya kita masuk ke tab users > add(+) > general
10. Setelah itu pilih Servernya > tulis name & passwordnya
11. ENJOYY
0 Response to "CARA MEMBUAT LOGIN HOTSPOT"
Posting Komentar