Hosting Unlimited Indonesia

Cara mengganti template login hostpot mikrotik

Cara mengganti template login hostpot mikrotik 

Langkah yang harus dilakukan:

1. Sebelum kita mengubah templatenya, kita download dulu template diGoogle atau Browser lainnya di https://mikrotikthemes.airpoint.club/  

2. Kemudian setelah sudah selesai didownload kita extract file terlebih dahulu, Lalu kita buka mikrotik > masuk ke menu files,

3. Lalu lakukan Drag & Drop file tadi ke Hospot menu File list di Winbox yang sudah di extract .

4. Langkah Berikutnya Masukkan Ip Hospot>klik Server Profiles> lalu klik dua kali 



5. Selanjutnya, Kita ganti HTML directory menjadi seperti file yang kita drop tadi,contoh seperti gambar dibawah ini, 

6. setelah selesai hasilnya akan seperti gambar dibawah ini,
Kesimpulan :
Untuk Mengganti halaman login mikrotik sangatlah mudah, hanya dengan download file dan upload file hotspot ke penyimpanan mikrotik, dengan otomatis Halaman sudah berganti..

Terimakasih selamat mencoba :)

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Cara mengganti template login hostpot mikrotik"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel