Meremote Mikrotik Dengan Telnet, Putty, Webfig, FTP
Remote Mikrotik dengan Telnet, Putty,
Webfig, FTP
TUJUAN :
Meremote Mikrotik Menggunakan Telnet, Putty, Webfig, FTP
ALAT DAN BAHAN : 1. Router
2.Laptop/pc
3.Kabel UTP
LANGKAH KERJA :
REMOTE MIKROTIK DENGAN TELNET
Langkah 1
Ø
Buka CMD, ketik IP ROUTER
Langkah 2
Ø
Masukkan login Routernya.
Kemudian akan mucul tampilan seperti gambar di
bawah ini :
REMOTE MIKROTIK DENGAN PUTTY
Langkah 1
Ø
Kemudian install
Langkah 2
Ø
Masuk ke aplikasi PUTTY
Ø
Masukkan ip address yang ada di router kita.
Ø
Kemudian open dan Klik ”yes”
Langkah 3
Ø
Masukkan login router kalian
Ø
Kemudian akan keluar tampilan seperti di bawah
ini
Login as : admin
Dan akan keluar tampilan tersebut.
REMOTE
MIKROTIK DENGAN WEBFIG
Langkah 1
Ø
Buka browser, kemudian ketikan ip address yang
ada di router kalian
Langkah 2
Ø
Dan akan muncul tambilan webfig di browser
Ø
Selesai
REMOTE MIKROTIK DENGAN
FTP
Langkah
1
Ø
Dan setelah selesai menginstall kita akan lanjut
ke tempilan FILEZILLA seperti gambar di bawah ini :
Ø
Masukkan ip address kalian
Nama pengguna : admin
Port : 21
Password : (terserah anda )
0 Response to "Meremote Mikrotik Dengan Telnet, Putty, Webfig, FTP"
Posting Komentar